KEJARI MANADO TAHAN DUA TERSANGKA KASUS KORUPSI INCINERATOR: KERUGIAN NEGARA CAPAI RP9,69 MILIAR
Manado, — Kejaksaan Negeri (Kejari) Manado resmi menahan dua tersangka dalam kasus dugaan korupsi pengadaan incinerator di Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kota Manado tahun anggaran 2019. Kedua tersangka tersebut adalah…